Sunday, July 31, 2016

Review : Innisfree Capsule Recipe Pack in Jeju Volcanic


Halo semuanya! Apa kabar kalian semua? Sesuai judul post kali ini aku mau review salah satu masker favorite aku. 

"The clay mask pack with Jeju Volcanic ashes to absorb sebum to purify pores" jadi masker ini mengklaim dapat menyerap minyak dan dapat membersihkan pori-pori. Nah sebenernya varian masker ini banyak banget. Dan karena aku memiliki large pores dan oily face jadilah aku memilih masker ini. 



Berikut adalah ingredients dari maskernya


Dan juga terdapat cara pemakaiannya



Untuk tekstur dari masker ini dia sangat kental dan tidak cair. Jadi dia mirip cream tapi lebih kental. Teksturnya seperti masker clay pada umumnya. Dan juga warna masker ini adalah abu-abu terang. Untuk wanginya, tidak ada wangi yang special, wanginya seperti masker biasa yang tidak mengganggu hidung. 



Yang aku rasakan setelah pemakaian masker ini adalah, wajahku sedikit lebih kencang dan sangat lembut. Pori-pori dihidung juga sedikit membersih. 

Final rate 

Pro
+ kemasannya kecil 
+ terdapat beberapa varian 
+ membersihkan pori-pori dihidung ku

Cons
- aku kurang suka wanginya

Price IDR 35.000 
Repurchase? Yes, tapi aku mau coba yang varian lain :3 

Where to get this? 
Instagram @beautybarell

No comments:

Post a Comment